How to Cook Delicious Dendeng Batokok

Dendeng Batokok.

Dendeng Batokok You can have Dendeng Batokok using 18 ingredients and 7 steps. Here is how you achieve that.

Ingredients of Dendeng Batokok

  1. You need 500 gr of daging sapi.
  2. You need 700 ml of air, untuk merebus.
  3. You need 1 batang of serai, geprek.
  4. Prepare 2 lembar of daun salam.
  5. Prepare 1 ruas of lengkuas, geprek.
  6. You need 1 ruas of jahe, geprek.
  7. You need 1 sdt of ketumbar bubuk.
  8. Prepare 250 gr of kentang, goreng.
  9. You need 1 sdt of garam, atau sesuai selera.
  10. You need 1 sdt of gula pasir, atau sesuai selera.
  11. You need 4 lembar of daun jeruk.
  12. Prepare 1/2 buah of jeruk nipis.
  13. Prepare Secukupnya of minyak goreng, untuk menumis.
  14. It's of Bumbu yabg dihaluskan :.
  15. You need 15 buah of cabe merah keriting.
  16. Prepare 5 buah of cabe rawit merah.
  17. Prepare 8 siung of bawang merah.
  18. It's 4 siung of bawang putih.

Dendeng Batokok step by step

  1. Potong-potong daging tetapi jangan terlalu tipis, siapkan rempah untuk merebus daging. Masak 700 ml air hingga mendidih, lalu masukkan, serai jahe, lengkuas, daun salam dan ketumbar bubuk..
  2. Kemudian masukkan potongan daging sapi, tutup pancinya masak hingga air rebusan mendidih kembali (sangat mendidih) lalu kecilkan apinya, dan kondisi air rebusan dipanci masih tetap mendidih (ditutup pancinya), lalu masak selama 30 menit, dan daging sapi menjadi matang dan empuk..
  3. Lalu angkat potongan daging sapi, lalu tumbuk dengan ulekkan tapi tidak sampai hancur, lalu goreng daging sapi sebentar saja, siapkan juga kentang yang sudah digoreng ya..
  4. Siapkan bumbu yang akan dihaluskan, lalu rebus semua bumbu sebentar saja, kemudian ulek kasar saja..
  5. Kemudian tumis bumbu denga minyak goreng secukupnya, lalu masak hingga bumbu wangi, tambahkan daun jeruk disobek-sobek, garam, gula pasir dan air perasan jeruk nipis..
  6. Aduk rata dan dikoreksi rasanya, jika sudah oke masukkan porotongan daging sapi dan kentang goreng, aduk rata, lalu matikan api..
  7. Sajikan dipiring saji..

Comments

Popular posts from this blog

How to Prepare Appetizing Dendeng Batokok Kayu Aro

Recipe: Delicious Kalio Paru (Khas Minang)

How to Make Tasty Dendeng batokok basah empuk enak